Sopir dan kernet truk sempat melawan saat para pelaku melakukan pemalakan. Namun keduanya tumbang setelah pelaku mengeluarkan senjata tajam dan menusuknya.
"Akibat kejadian tersebut kedua korban mengalami luka tusuk dan barang milik korban seperti handphone dan kartu E Tol di rampas oleh para pelaku," ungkap Bintang. (Pandi)