Sebagaimana diketahui, masalah pelanggaran royalti kembali disorot setelah sejumlah musisi besar menyuarakan keresahan mereka.
Mulai dari Ahmad Dhani dan Once Mekel, Badai dan Kerispatih sampai Posan Tobing dan Kotak sama-sama sedang bersitegang perihal tidak adanya izin penggunaan lagu yang merugikan salah satu pihak.
Sebelum menjadi penyanyi dangdut, Cita Citata pernah mencoba genre pop dan jazz.
Penyanyi cantik ini ngehits lewat lagunya berjudul 'Sakitnya Tuh Di Sini' dan 'Goyang Dumang'. (mia)