Mengapa UU Ciptaker Masih Ditolak Buruh?

Jumat 11 Agu 2023, 06:16 WIB
Buruh gelar aksi demo menolak UU Ciptaker. Foto: Poskota/Ahmad Tri Hawari.

Buruh gelar aksi demo menolak UU Ciptaker. Foto: Poskota/Ahmad Tri Hawari.

Beberapa kelompok masyarakat juga mengkhawatirkan potensi negatif, terutama terkait dengan hak-hak pekerja dan perlindungan lingkungan.

Mungkin pemerintah harus lebih bersikap arif menanggapi tuntutan kalangan buruh, untuk menghilangkan pasal-pasal yang dianggap merugikan buruh, baik melalui Perpu atau PP, jika merubah UU tidak mungkin dilakukan dalam waktu dekat.

D‎i lain pihak, kalangan buruh juga bisa bersikap bijak menerima UU Ciptaker, mengingat tujuan UU ini untuk mendorong  investasi, menciptakan lapangan kerja dan meningkatkan iklim bisnis di masa depan.

Berita Terkait

News Update