Teddy dan THEBLACKLABEL Ambil Alih I-LAND 2

Selasa 25 Jul 2023, 11:37 WIB
I-LAND 2. (ist)

I-LAND 2. (ist)

Girlband ini digadang Mnet akan jadi girlgroup paling akbar di tahun 2024.

Seperti yang terlihat dalam video promosi I-LAND 2 di YouTube mereka.

Mnet juga memberikan banyak pujian pada Teddy atas pencapaiannya dalam memproduser berbagai grup K-Pop sukses mulai dari 2NE1, BIGBANG, hingga BLACKPINK. (mia)
 

News Update