Miliki DPT Terbanyak, Ganjar - Sandiaga Temui Alim Ulama dan Kades di Bogor

Minggu 23 Jul 2023, 07:15 WIB
Ganjar Pranowo bersama Sandiaga menemuai alim ulama dan Kepala Desa (Kades) di Bogor. (Panca)

Ganjar Pranowo bersama Sandiaga menemuai alim ulama dan Kepala Desa (Kades) di Bogor. (Panca)

"Kita hanya berupaya dan ikhtiar bahwa dengan kekuatan dengan kekuatan pada masayarakat yang fokus pada ekonomi dan didukung alim ulama, ini merupakan suatu dorongan yang insyaallah bisa berjuang untuk mempercepat pembangunan yng sudah kita lakukan beberapa tahun terakhir," pungkasnya. (Panca Aji)

Berita Terkait

News Update