3 Persiapan Penting sebelum Donor Darah, Catat dan Wajib Diperhatikan!

Jumat 21 Jul 2023, 17:14 WIB
Jangan lewatkan beberapa hal ini sebelum donor darah (pexels/Kirill Dratsevich)

Jangan lewatkan beberapa hal ini sebelum donor darah (pexels/Kirill Dratsevich)

Terakhir dan tak kalah penting, mengonsumsi zat besi dari makanan seperti daging sapi, ikan, bayam, hingga brokoli dapat membantu tubuh kamu mempunyai banyak cadangan zat besi. Kandungan ini nantinya akan membuat tubuh kuat dan mencegah datangnya anemia.

Tanpa cadangan zat besi yang cukup, kamu tidak bisa melakukan donor darah sebab bakal mengalami anemia dan cepat lelah. Risikonya, kamu mungkin bisa pingsan usai donor darah.

Demikian tiga penjelasan singkat seputar donor darah dan hal yang perlu dipersiapkan sebelum melakukannya. Terkhusus untuk pemula, kamu wajib banget mematuhi tiga tips di atas agar terhindar dari efek samping yang melemahkan tubuh.

Berita Terkait

News Update