Bahkan Rendy Kjaerneet mengakui bahwa dirinya dahulu pernah meminta maaf kepada Jeje selaku suami Syahnaz setelah dugaan perselingkuhan mereka terbongkar.
"Kedua, gue pas yang sebelum ini ketahuan, sampai ini ketahuan lagi, gue kan sempet minta maaf sama Jeje," tambahnya.
Maka dari itu, Rendy merasa akan lebih adil jika Syahnaz juga meminta maaf kepada Lady Nayoan.
.jpeg)
Lady Nayoan. (instagram/@ladynayoan)
"Ya kalau puas itu kan bukan gue yang nilai, mau puas, cukup itu bukan gue yang nilai deh itu kalian aja, maksudnya publik. Kalau ngerasa cukup ya udah, kalau gak cukup ya udah. Cuman tadi kalau ditanyain harus minta maaf sama Lady, ya iya lah, itu fair, gue pernah kok minta maaf sama Jeje. Pas ketahuan pertama kali," tandasnya.
Lady Nayoan dan Rendy Kjaernett menikah pada 2014 lalu.
Keduanya dikaruniai tiga orang anak. (mia)