Sosok Kepercayaan Jokowi, Duet Prabowo-Erick Penerus Program Pemerintah

Kamis 29 Jun 2023, 16:36 WIB
Sosok Kepercayaan Jokowi, Duet Prabowo-Erick Penerus Program Pemerintah (Instagram/@prabowo)

Sosok Kepercayaan Jokowi, Duet Prabowo-Erick Penerus Program Pemerintah (Instagram/@prabowo)

Jika Prabowo Subianto berpasangan dengan Erick Thohir total dukungan yang mereka dapatkan adalah sebesar 21,4 persen. Angka itu berbeda jauh jika Prabowo Subianto bersanding dengan Ketum PKB Muhaimin Iskandar yang hanya mengantongi angka sebanyak 9,7 persen. 

Terbaru, pada survei yang dilakukan oleh PWS, Prabowo Subianto-Erick Thohir menjadi pasangan capres-cawapres yang mendapatkan raihan suara tertinggi. Dalam survei yang digelar 10-18 Juni 2023 tersebut, baik pada simulasi pertama dan kedua, pasangan tersebut mendapatkan perolehan angka tertinggi. 

Pada putaran pertama, Prabowo-Erick mendapatkan perolehan angka 40,8 persen. Lalu pada putaran kedua mendapatkan suara sebesar 50,9 persen.

Berita Terkait
News Update