Merugi hingga Miliaran Rupiah, Fujianti Utami Layangkan Somasi ke Mantan Rekan Kerja

Senin 26 Jun 2023, 09:36 WIB
Fujianti Utami dan Rafael Adwel. (cr08)

Fujianti Utami dan Rafael Adwel. (cr08)

Fuji melayangkan somasi sebelum gugatan karena ada beberapa pekerjaan dari hasil keringat Fuji yang secara tidak bertanggung jawab dipakai untuk kepentingan pribadi oleh mantan rekan kerjanya itu.

"Minta pertanggungjawaban soal pekerjaan Fuji, ada beberapa pekerjaan yang uangnya dipakai untuk kepentingan pribadi, miliaran nominalnya," beber Sandy Arifin.

Sampai saat ini belum disebut siapa mantan rekan kerja yang membuat adik ipar Vanessa Angel ini merugi hingga miliaran rupiah. (mia)

Berita Terkait

News Update