Menurut Al Zaytun, pihaknya akan menjadwalkan kapan kemungkinan bisa bertemu dengan pihak MUI.
"Tetapi kita punya banyak cara dan kita sudah berhasil masuk ke dalam dan memperoleh informasi-informasi memadai. Sekalipun Pak Panji bilang MUI tidak akan bisa masuk ke sini sampai kapanpun," kata Asrorun.
Sejauh ini MUI sudah mengantongi sejumlah informasi di dalam. Di mana ada tim yang sudah melakukan verifikasi terhadap dua kelompok.
Kata MUI, salah satu kelompok terkait masalah-masalah krusial yang muncul di tengah masyarakat yang sudah terverifikasi di Ponpes Al Zaytun.