4 Jus Sehat untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh, Bisa Diminum saat Sakit

Kamis 15 Jun 2023, 15:23 WIB
4 Jus yang Bagus untuk Meningkatkan Imun Tubuh (Pexels/Engin Akyurt)

4 Jus yang Bagus untuk Meningkatkan Imun Tubuh (Pexels/Engin Akyurt)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Salah satu jenis minuman yakni Jus, dapat menjadi pilihan terbaik untuk dikonsumsi kala sedang sakit.

Jus atau smoothies menjadi minuman yang bagus untuk meningkatkan kesehatan serta kekebalan tubuh.

Konsumsi jus tidaklah sulit, kamu hanya membutuhkan bahan-bahan seperti buah-buahan tertentu yang bisa dikombinasikan dengan sayuran pula agar semakin sehat dan mendukung sistem kekebalan tubuh supaya tak melemah atau menurun.

Tubuh membutuhkan dosis vitamin dan mineral yang seimbang nan sehat guna mempertahankan energi. Lantas, bagaimanakah resep membuat jus yang bagus untuk kesehatan?

Simak beberapa resep antara kombinasi buah di bawah ini yang dikemas untuk mengisi nutrisi penting sebagai alat melawan virus tubuh, seperti yang dilansir dari laman Heathline.

1. Apel hijau, wortel, dan jeruk 

Kombinasi antara dua buah dan satu sayuran ini sangat bagus untuk membantu melindungi tubuh dan melawan infeksi yang menyerang.

Ada pun diketahui, apel dan jeruk merupakan buah yang memberikan tubuh kita vitamin C. Sedangkan wortel, hadir sebagai pemberi vitamin A dan B-6.

Vitamin A pada wortel sangat penting untuk membuat tubuh kebal dan sehat, begitupun vitamin B-6 yang memproduksi antibodi.

2. Tomat

Kamu mungkin sudah tidak asing lagi kala mendengar tomat sebagai salah satu resep peningkat kekebalan tubuh.

News Update