Selamat! Rayyanza Malik Ahamad Alias Cipung Raih Penghargaan Kategori 'Anak Selebriti TER-GEUMEUSH' di Obsesi Awards 2023

Senin 05 Jun 2023, 14:24 WIB
Rayyanza Malik Ahamad alias Cipung raih penghargaan anak selebriti TER-GEUMEUSH di Obsesi Awards 2023. (tangkapan layar)

Rayyanza Malik Ahamad alias Cipung raih penghargaan anak selebriti TER-GEUMEUSH di Obsesi Awards 2023. (tangkapan layar)

"Terima kasih, Masya Allah," ucap Nagita.

"Terima kasih buat semuanya. Terima kasih Om Adam, terima kasih Tante Inul, terima kasih GTV, terima kasih Om Sesi, terima kasih Ibu Valen, terima kasih semuanya yang sudah memilih Cipung," pungkas Raffi Ahmad. (mia)

Berita Terkait
News Update