Junior Robert Bantah Pernah Memiliki Hubungan Spesial dengan Rebecca Klopper Usai Foto Ciumannya Beredar

Minggu 04 Jun 2023, 09:41 WIB
Junior Robert Bantah Pernah Memiliki Hubungan Spesial dengan Rebecca Klopper Usai Foto Ciumannya Beredar (Instagram/@rklopperr.fans)

Junior Robert Bantah Pernah Memiliki Hubungan Spesial dengan Rebecca Klopper Usai Foto Ciumannya Beredar (Instagram/@rklopperr.fans)

"Aku tuh nggak mau klarifikasi apa-apa. Kalau kalian nonton episode satu, ada adegannya atau nggak, kalian juga pasti tau," ungkap Junior Roberts saat ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan pada Jumat (2/6/2023).

Junior tak mau ambil pusing terkait video yang saat itu viral di sosial media Instagram. Ia merasa jika dirinya tak perlu memberikan klasifikasi mengenai skandal ciumannya dengan Rebecca Klopper.

"Aku nggak mau klarifikasi, nanti pelan-pelan juga ketahuan. Tinggal tunggu aja seriesnya," ujar Junior.

Sebelumnya, kabar perselingkuhan Junior Roberts dengan Rebecca Klopper berhembus ketika Hanggini menulis sebuah cuitan di akun sosial media Twitter miliknya.

Tak berselang lama dari cuitan Hanggini diunggah, beredar sebuah video dan foto yang diduga Junior Roberts dan Rebecca Klopper tengah berciuman.

Berita Terkait

Rebecca Klopper dan Fans

Kamis 08 Jun 2023, 08:30 WIB
undefined
News Update