Anies Tak Diundang di Formula E Jakarta 2023, Rocky: Penguasa Masih Dendam, Padahal Dia Inisiator!

Minggu 04 Jun 2023, 14:49 WIB
Panitia Formula E Jakarta 2023 tak undang Anies Baswedan sebagai tamu. Foto: Kolase/Ist.

Panitia Formula E Jakarta 2023 tak undang Anies Baswedan sebagai tamu. Foto: Kolase/Ist.

"Ini cara membunuh karakter orang yang kacau. Jadi membunuh karakter Anies itu artinya justru mengingatkan bahwa Anies punya karakter.  Jadi jangan gelapkan panggung depan hanya karena dendam di panggung belakang," kata Rocky tanggapi Anies tak diundang di Formula E Jakarta 2023.

Berita Terkait
News Update