Dia menuturkan, ada hikmah dari peristiwa tersebut. Banyak warga yang datang untuk menyumbangkan Quran.
“Hikmahnya pergi sedikit kembali banyak. Banyak yang datang memberikan Al-Quran lagi,” pungkasnya.
Terpisah Kapolsek Cinere Kompol Jun Nurhaida Tampubolon mengatakan anggota masih di lapangan untuk melakukan penyelidikan.
"Masih kita selidiki ya," tutupnya. (Angga)