Saor Sindir DPR di Korupsi Johnny G Plate: Siapa Itu yang Nikmati Rp 70 Miliar?

Jumat 26 Mei 2023, 14:56 WIB
Kasus korupsi Johnny G Plate sikap DPR dipertanyakan. Foto: Kolase/Ist.

Kasus korupsi Johnny G Plate sikap DPR dipertanyakan. Foto: Kolase/Ist.

"Oleh karena itu kita minta Kapuspen (Kejagung) itu supaya jangan jadi bom waktu. Ini harus diusut tuntas mulai dari perencanaan. Sehingga jangan ada dusta di antara kita."

Saor juga meminta agar Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) ikut turun tangan mengusut tuntas kasus korupsi Johnny G Plate. Ini penting agar Kejaksaan Agung tak bergerak sendiri, dan ada lembaga independen yang ikut terlibat.

Berita Terkait

News Update