Intip Profil Romain Gavras, Pacar Baru Dua Lipa dengan Beda Usia 14 Tahun

Senin 22 Mei 2023, 14:46 WIB
Ini Sosok Romain Gavras, Pacar Dua Lipa (Instagram/dualipa)

Ini Sosok Romain Gavras, Pacar Dua Lipa (Instagram/dualipa)

Meski begitu, Romain Gavras berhasil berdiri sendiri di atas namanya dan membangun karir secara mandiri.

Laki-laki kehiran 4 Juli 1981 itu sebelumnya pernah memiliki hubungan asmara dengan penyanyi wanita populer lain yakni, Rita Ora.

Hubungannya dengan Rita Ora berlangsung selama beberapa bulan di tahun 2020 dan dikabarkan telah putus pada Maret 2021.

Romain Gavras dan Dua Lipa berhasil mengejutkan publik lewat kabar hubungan mereka. Namun, baik Romain Gavras dan Dua Lipa nyatanya berhasil menjaga kelangsungan hubungan mereka dari Februari lalu sampai akhirnya kini tampil mesra dihadapan publik.

Berita Terkait
News Update