Cuitan itu sontak menarik perhatian warganet yang merasa iri akan kebaikan hati dari bos tempatnya bekerja.
Hingga saat ini, sekitar 2,9 juta orang melihat tweet tersebut dengan sebanyak 1ribu komentar.
"CEO model begini bikin betah karyawan," tulis seorang warganet di kolom reply tweet tersebut.
Tak hanya itu, ia juga menyebutkan jika sang CEO turut memberikan pinjaman untuk konser Taylor Swift di Indonesia mendatang.
"Kalau Taylor Swift ke Indonesia, dia juga bakal ngasih pinjaman," lanjutnya.
Saat ini, di media sosial memang sedang viral dengan banyak konten tentang nonton konser Coldplay di Jakarta.