Anak Yasonna Laoly Terseret Isu Bisnis di Lapas, Rocky Singgung-singgung Nama Jokowi

Rabu 03 Mei 2023, 06:55 WIB
Anak Yasonna Laoly disinggung Rocky Gerung. Foto: Kolase/Ist.

Anak Yasonna Laoly disinggung Rocky Gerung. Foto: Kolase/Ist.

Mereka tahu bahwa ini merupakan bagian dari kerusakan bangsa. "Jadi mesti kita hargai, netizen akhirnya menemukan fungsi mereka yang sesungguhnya, yaitu mengawasi, sekaligus meminta perhatian untuk dibuktikan secara hukum."

Isu heboh anak Yasonna Laoly dianggap merupakan momentum yang pas bagi Menkumham untuk melakukan evaluasi sistem peradilan Indonesia. Termasuk publik juga patut diberi penjelasan agar tidak hanya sekadar rumor yang justru akan lebih berbahaya ketimbang realitas sesungguhnya.

"Sebetulnya pelajaran moralnya ketika tadi saya jadi berpikir orang-orang Indonesia ini kok tahu saja peluang ya, bahwa bahkan sampai seperti di LP pun mereka tahu bisa dibisniskan," katanya menyinggung isu anak Yasonna Laoly.

Berita Terkait
News Update