Analis Militer Soal Sosok Pilot Susi Air: Kalau Pendukung Papua Merdeka Ngapain Dibebaskan

Senin 24 Apr 2023, 07:41 WIB
Pilot Susi Air Kapten Philips Marten yang disandera KKB. Foto: Kolase/Ist.

Pilot Susi Air Kapten Philips Marten yang disandera KKB. Foto: Kolase/Ist.

Padahal teknologi yang digunakan Kopassus tentu jauh lebih sederhana dengan saat ini. Akan tetapi kemampuan fisik dan pertahanan masing-masing personel diakui sangat mengerikan. Padahal logistik untuk bertahan di hutan ketika itu, sangat minim.

"Ini menjadi salah satu yang membuat Kopassus disebut memiliki kemampuan personel yang tinggi sekali tanpa didukung alutsista modern. Berbeda dengan pasukan elite Amerika yang unggul karena didukung persenjataan yang lengkap," katanya.

Maka itu, dirinya berharap ada kronologi yang jelas soal peristiwa penyerangan di Nduga, Papua, hingga screening profil siapa pilot Susi Air Kapten Philips Marten itu sebenarnya, agar tak salah langkah ke depannya.

Berita Terkait
News Update