Jokowi Hadiri Pengumuman Pencapresan Ganjar Pranowo di Istana Batutulis Bogor

Jumat 21 Apr 2023, 13:32 WIB
Jokowi Hadiri Pengumuman Pencapresan Ganjar Pranowo di Istana Batutulis Bogor(Panca Aji)

Jokowi Hadiri Pengumuman Pencapresan Ganjar Pranowo di Istana Batutulis Bogor(Panca Aji)

Saat ini, Istana Batutulis pun mulai dijaga ketat oleh beberapa orang penjaga yang bersiaga di depan pintu Istana yang berlokasi di Kecamatan Bogor Selatan tersebut.

Lalulintas di sekitar lokasi pun terpantau ramai lancar, nampak belum terlihat kendaraan milik pejabat yang datang dengan pengawalan kepolisian. (Panca Aji)

News Update