Pengemudi Nissan Serena Tabrak Pejalan Kaki Hingga Tewas di Tanah Abang, Jadi Tersangka

Kamis 20 Apr 2023, 16:45 WIB
Mobil Nissan Serena tabrak  perempuan pejalan kaki, lapak penjual kurma serta mobil  Toyota Fortuner di Jalan KH. Mas Mansyur, Tanah Abang.(Ist)

Mobil Nissan Serena tabrak perempuan pejalan kaki, lapak penjual kurma serta mobil Toyota Fortuner di Jalan KH. Mas Mansyur, Tanah Abang.(Ist)

"Diduga pengemudi Nissan Serena lalai dan kurang hati-hati pada saat mengemudikan kendaraan secara tidak wajar atau kurangnya konsentrasi. Sehingga menyebabkan kecelakaan lalulintas yang menyebabkan lua berat pada orang lain dan kerusakan barang atau kendaraan," ujarnya kepada wartawan.

Purwanta menjelaskan kendaraan tersebut juga menabrak 3 pedagang kurma yang ada di depannya hingga ringsek.

Setelah insiden tersebut korban langsung dilarikan ke rumah sakit. Namun beberapa saat nyawa korban sudah tidak tertolong. (Pandi)

Berita Terkait

News Update