Gagalkan Aksi Begal, Wanita di Tangerang Luka Terkena Senjata Tajam

Minggu 09 Apr 2023, 07:02 WIB
Ilustrasi aksi begal ancam korban. (dok poskota)

Ilustrasi aksi begal ancam korban. (dok poskota)

Saat ini, lanjut Nurjaman, pihaknya masih melakukan pemeriksaan terhadap kedua pelaku dan melakukan pengejaran terhadap satu rekannya yang berhasil melarikan diri.

"Sekarang masih di periksa. Kalau dari saksi juga sudah kami mintai keterangannya. Untuk satu orang pelaku yang berhasil kabur sudah dimasukkan dalam Daftat Pencarian Orang (DPO)," pungkasnya. (Veronica Prasetio)

Berita Terkait
News Update