Soal Royalti, Ahmad Dhani Kesal dengan Once Mekel Dipendam Selama 13 Tahun

Jumat 07 Apr 2023, 09:07 WIB
Ahmad Dhani dan Once Mekel. (ist)

Ahmad Dhani dan Once Mekel. (ist)

"Yang penting kedepannya adalah, ternyata perdebatan ini itu sudah selesai, kesempatan ini akhirnya menjadi sebuah hal yang menguntungkan bagi pengarang lagu bukan buat penyanyi ya," jelas Ahmad Dhani.

"Maaf-maaf saja, LMKN kan sejatinya dibuat untuk melindungi hak-hak pengarang lagu. Kita, saya, sudah punya group discussion pengarang lagu," tegasnya lagi.

Diketahui, sebelumnya Ahmad Dhani sempat melarang Once Mekel menyanyikan lagu 'Dewa 19' khususnya yang ia ciptakan.

Hal itu karena Once Mekel diduga tidak pernah membayar uang royalti pada Ahmad Dhani. (mia)
 

Berita Terkait
News Update