Soroti Kawasan Kumuh Dekat Istana, Prasetyo: Pemprov DKI Harus Turun Tangan

Jumat 17 Mar 2023, 12:55 WIB
Ketua DPRD DKI, Prasetyo Edi Marsudi. (Ist)

Ketua DPRD DKI, Prasetyo Edi Marsudi. (Ist)

Adapun program prioritas tahun depan yakni penanggulangan banjir, penurunan stunting, pengembangan ekonomi kreatif, penanggulangan kemiskinan, serta penataan kawasan.

"Ini merupakan hasil musrenbang RW yang dilaksanakan pada tanggal 4 sampai 21 Januari 2023, kemudian dilanjutkan dengan musrenbang Kecamatan terintegrasi Musrenbang Kelurahan pada tanggal 14 Februari sampai 1 Maret 2023. Berdasarkan data yang ada pada E-Musrembang, sampai dengan musrenbang tingkat kota, tercatat jumlah usulan masyarakat yang sebanyak 1.059 usulan dengan anggaran sebesar Rp972 miliar," pungkasnya. (Aldi)

Berita Terkait
News Update