- Harga emas 1.000 gram: Rp 1.003.600.000
Sementara harga emas dunia pada Kamis (16/3/2023) mengalami kenaikan tipis sebesar 0,05% menjadi 1.919,12 dolar AS per troy ons. Kenaikan harga emas didorong oleh kekhawatiran pasar terkait krisis perbankan.(tri)