Lagu Milik Deep Purple Bersejarah, Ini Alasan yang Membuat Rhoma Irama Dilarang Menyanyikannya

Rabu 15 Mar 2023, 19:59 WIB
Deep Purple Band Rock Asal Inggris. (instagram/@deeppurple_official)

Deep Purple Band Rock Asal Inggris. (instagram/@deeppurple_official)

Sementara kekosongan basis yang ditinggalkan oleh Glover diisi oleh Glenn Hughes yang sebelumnya tergabung dalam band Trapeze.

Dalam sejarahnya, Deep Purple sangat kerap bongkar pasang personel.

Kendati demikian, Deep Purple MK II oleh banyak pengamat dianggap sebagai lineup terbaik dalam sejarah karier mereka.

Pada masa inilah mereka merilis karya trilogi: In Rock (1970), Fireball (1971), dan Machine Head (1972).

Selain itu, single mereka sangat terkenal di dunia, seperti Black Night, Strange Kind of Woman, dan When A Blind Man Cries.

Album konser mereka, Made In Japan, juga menjadi salah satu album tertenar dan terlaris sepanjang sejarah. (mia)

News Update