5. Zodiak Sagitarius (22 November - 21 Desember)
Hubungan Asmara: Untuk kamu yang sedang berkonflik hebat dengan pasangan, bisa jadi kamu berada di titik di mana kamu sudah sangat lelah.
Kamu mungkin harus menyendiri dulu untuk menenangkan pikiran.
Karier: Apakah kamu seorang influencer? Konten kontroversial memang bisa meningkatkan penghasilan.
Akan tetapi, hal tersebut bisa merusak reputasi jangka panjang.
6. Zodiak Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
Hubungan Asmara: Bisa jadi ada orang-orang yang kurang senang dengan hubuganmu saat ini.
Selama kamu menjalani hubungan asmara tanpa mengganggu orang lain, biarkan saja mereka.
Karier: Media sosial bisa memengaruhi kariermu, Capricorn! HRD di tempat kerjamu bisa mengeceknya.
Karena itu, sebaiknya bijak dalam bermedia sosial.
7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
Hubungan Asmara: Untuk kamu yang baru menjalani hubungan, bisa jadi ikatan ini berpotensi terjalin untuk jangka panjang.