Polisi Amankan Puluhan Pelajar Tenteng Sajam di Kawasan Puncak Bogor

Jumat 10 Mar 2023, 10:43 WIB
Ilustrasi senjata tajam atau sajam. (dok poskota)

Ilustrasi senjata tajam atau sajam. (dok poskota)

"Ada luka ringan, dia katanya ada yang kena sajam, saya cek ke Rumah Sakit, kata dokter sudah gabung sama rombongan," paparnya.

Supriyanto pun menegaskan, korban akibat kenakalan remaja tersebut bukanlah warga sekitar, namun anggota pelajar yang turut serta dalam konvoi yang meresahkan. 

"Yang luka bukan warga sekitar, mungkin karena rame gitu, jadi kena rombongan sendiri," pungkasnya. (Panca)

Berita Terkait

News Update