FM WhatsApp Mod memiliki fitur khas WA Mod seperti yang telah dijelaskan di atas. Ukurannya yang ringan dan tidak membebani HP bisa menjadi nilai plus.
Nama Aplikasi: FM WhatsApp
Ukuran File: 46 MB
Versi Aplikasi: v8.95
Dukungan OS: Android 4.4+
Harga: Gratis
Link Download: Klik DISINI
9. YoWhatsApp
Selanjutnya, ada YoWhatsApp, versi WhatsApp Mod Apk yang juga populer dan banyak digunakan. Selain memiliki fitur khas WA Mod seperti di atas, versi ini juga memiliki fitur lain, seperti opsi tema menarik, mode pesawat, emot lucu, dan masih banyak lagi.
Nama Aplikasi: YoWhatsApp
Ukuran File: 46.68 MB
Versi Aplikasi: Terbaru 2023
Dukungan OS: Android 4.4+
Harga: Gratis
Link Download: Klik DISINI
10. WhatsApp Plus
Terakhir, ada WhatsApp Plus, salah satu versi WA dengan fitur dan layanan terlengkap. Aplikasi ini bisa menjadi alternatif untuk kamu yang ingin mengunduh WA Mod dan tidak ingin kecewa dengan performanya.
Aplikasi ini dapat berjalan dengan baik di Android, minimal sudah memiliki versi 4.4 atau yang lebih baru. Berikut informasi tentang WhatsApp Mod
Nama Aplikasi: WhatsApp Plus
Ukuran File: 48 MB
Versi Aplikasi: 4.4+ Android
OS Support: v8.95
Harga: Gratis
Link Download: Klik DISINI
Cara Memasang WhatsApp Mod Apk di Android dan iOS?
Memasang WA Mod pada perangkat Android cukup mudah, tetapi membutuhkan beberapa penyesuaian terlebih dahulu.
Pertama-tama, unduh versi WA Mod yang diinginkan melalui tautan unduhan yang tersedia di atas.
Setelah unduhan selesai, jangan langsung menginstal, tetapi masuk ke Pengaturan> Privasi dan Keamanan dan centang opsi "Sumber Tidak Dikenal".