RAMALAN ZODIAK Asmara dan Karier, Rabu, 1 Maret 2023: Aquarius, Buatlah Minuman Hangat yang Lezat untuk Pasanganmu

Rabu 01 Mar 2023, 10:13 WIB
Lambang Zodiak. (ist)

Lambang Zodiak. (ist)

Hal tersebut bisa lumayan memengaruhi hubungan kamu ke depan dengan skala yang cukup besar, Virgo.

Karier: Dalam obrolan bersama teman atau keluarga, kamu mungkin merasa kurang nyaman jika topik pembicaraannya soal finansial atau bisnis yang tak kamu mengerti.

3. Zodiak Libra (23 September-22 Oktober)

Hubungan Asmara: Disarankan agar kamu lebih mendengarkan orang lain terkait asmara.

Bukan hanya pasangan, tetapi juga teman atau keluarga. Bisa jadi mereka memiliki pendapat yang bermanfaat.

Karier: Bisa saja ada hal penting yang kamu lupakan hari ini di kantor.

Lupa memang sifat alami manusia.

Minta maaflah dan buatlah tindakan pencegahan agar kamu tidak lupa lagi.

4. Zodiak Scorpio (23 Oktober - 21 November)

Hubungan Asmara: Ada film yang baru keluar di bioskop hari ini? Kamu bisa mengajak pasangan kamu untuk menonton film di hari pertama agar merasakan suasana berbeda dan terhindar dari spoiler.

Karier: Masalah-masalah keuangan yang ringan bisa jadi muncul lebih sering daripada biasanya.

Kamu harus menahan emosi dan menjaga diri agar tidak kehilangan kesabaran.

News Update