"Ini memang tipenya kita pilih yang sederhana supaya menampung lebih banyak. Karena kalau terlalu besar nanti orang yang ditampung sedikit padahal kebutuhannya cukup besar," ucap Risma.
"Mereka pindah ke sini juga kita siapkan pekerjaannya termasuk nanti kami akan juga lengkapi seperti kayak pemulung itu langsung bisa, tapi ada yang harus kita ajari dulu," ujar dia.