Selain itu, otoritas moneter juga berupaya menarik eksportir Indonesia agar mau menempatkan dolarnya di dalam negeri melalui penetapan suku bunga yang kompetitif sesuai dengan mekanisme pasar.
"Devisa (dolar) yang masuk akan memperkuat stabilitas nilai tukar rupiah," pungkas Destry. (wanto)