Nahas, dia malah dikejar pelaku yang saat itu sudah memegang pisau dan menusuknya di rusuk bagian kiri.
Sementara Robi, teman Akbar, berhasil melarikan diri ketika pelaku ingin menusuknya.
Harry menjelaskan, pelaku langsung melarikan diri usai menusuk korban.
(*)