Ia menerangkan, merujuk pada jenis kekerasan yang ditemukan dari luka kekerasan tumpul, benda yang mengenai tubuh korban khususnya darah kepala, badan, leher adalah benda yang memiliki tepi.
"Mungkin bersudut tapi tumpul dan berjalan dari arah depan ke belakang korban, mengenai sisi samping," jelasnya.
Selain itu, tim juga menemukan pergeseran kecet pada bagain lengan korban akibat pergesekan suatu permukaan.
"Melihat dari luka yang kami temukan, masih ada persesuaian bahwa korban mengalami lecet geser, pergesekan pada satu permukaan, adanya luka berjalan dari arah depan kedepan korban samping kiri. Lecet pada lengan bawah," paparnya. (Bilal)