Seekor Lumba-lumba Terdampar di Pantai Karoeng Pandeglang, Diduga Terpisah dari Rombongan

Jumat 20 Jan 2023, 15:12 WIB
Seekor lumba-lumba jenis hidung botol terdampar di Pantai Karoeng, Pandeglang hingga jadi tontonan warga. (samsul)

Seekor lumba-lumba jenis hidung botol terdampar di Pantai Karoeng, Pandeglang hingga jadi tontonan warga. (samsul)

"Bisa saja terdamparnya lumba-lumba faktor lingkungan, kesehatan dan tidak menutup kemungkinan mengalami infeksi atau penyakit dalam. Karena hidupnya koloni berkelompok, jika memiliki penyakit maka ia akan memisahkan diri," ujarnya.

Diketahuinya, ukuran lumba-lumba tersebut memiliki sepanjang 190 cm, adapun untuk ukuran yang lain belum bisa diketahui dikarenakan masih hidup sulit di ukur bagian lainnya. 

"Dan memang di bagian tubuh lumba-lumba ditemukan ada luka, namun itu bisa dipastikan bisa disebabkan menerjang puing-puing atau karang laut saat terbawa arus ke pinggir laut," tandasnya. (Samsul Fatoni).

Berita Terkait

News Update