Mantan Pacar Pukul dan Lempar Kepala Wanita Pakai Ayam Beku Hingga Bocor

Selasa 20 Des 2022, 21:10 WIB
Ilustrasi Suami aniaya Istri dalam Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT). (Poskota/Arif Setiadi)

Ilustrasi Suami aniaya Istri dalam Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT). (Poskota/Arif Setiadi)

"Iya dari tadi siang udah bikin laporan. Intinya sudah kita lakukan pelayanan untuk pelaporan polisi termasuk dengan visumnya, nanti untuk proses sesuai dengan prosedur," kata Herman.

Adapun terhadap mantan kekasih YR, pihaknya masih melakukan penyelidikan atas laporan yang dibuat korban. 

"Sementara masih proses penyelidikan dan penyidikan, jadi menunggu ya, yang pasti kita percepat penanganan," pungkasnya. 

News Update