Polisi Buru Pemulung yang Culik Bocah Perempuan Berusia 6 Tahun, Kapolres Jakpus: Tim IT Kita Sedang Melacak

Senin 19 Des 2022, 14:37 WIB
Detik-detik bocah perempuan berusia 6 tahun di kawasan Gunung Sahari Jakpus diculik oleh seorang pria. (Tangkapan Layar)

Detik-detik bocah perempuan berusia 6 tahun di kawasan Gunung Sahari Jakpus diculik oleh seorang pria. (Tangkapan Layar)

"Kadang dia sering datang ke kios dua hari sekali atau tiga hari sekali datang. Diapun sama anak anak ya udah deket, sering ngasih jajanan, maenan, seperti itu," paparnya.

Tunggal mengaku sudah satu minggu lebih kehilangan anak perempuan yang merupakan anak ke limanya itu. Kejadian itupun sudah dilaporkan ke polisi. (Pandi)

Berita Terkait

Obrolan Warteg: KPU dalam Sorotan

Selasa 20 Des 2022, 07:51 WIB
undefined
News Update