Terakhir, Eva juga turut mengingatkan kepada calon penumpang agar memperhatikan kembali ketentuan perjalanan menggunakan KA sesuai dengan aturan pemerintah sebelum membeli tiket.
"Agar terhindar dari risiko gagal berangkat karena persyaratan tidak lengkap," pungkas Eva. (Aldi)