Aliran Sungai di Buni Bakti Babelan Dipenuhi Eceng Gondok

Jumat 02 Des 2022, 11:20 WIB
Polres Metro Bekasi dan TNI membersihkan eceng gondong di Sungai DT 8, Babelan, Bekasi. (foto: ihsan)

Polres Metro Bekasi dan TNI membersihkan eceng gondong di Sungai DT 8, Babelan, Bekasi. (foto: ihsan)

Nantinya, sampah yang diangkut nanti akan dibuang ke tempat pembuangan sampah (TPS) terdekat dari lokasi.

"Ini memang treatment ya, dan setiap Jumat kita lakukan bergiliran yak, memang untuk mencegah bencana alam dan banjir di wilayah Kabupaten Bekasi," pungkasnya. (Ihsan Fahmi).

Berita Terkait
News Update