RAMALAN ZODIAK Asmara dan Karier, Selasa, 29 November 2022: Leo, Merasakan Atmosfer yang Serius Dalam Hubungan? Kamu dan Pasangan Mungkin Merasakan Hal yang Sama

Selasa 29 Nov 2022, 15:24 WIB
Lambang Zodiak. (ist)

Lambang Zodiak. (ist)

Karier: Komitmen kamu di tempat kerja bisa jadi mengganggu orang lain yang tidak memiliki komitmen yang sama. Tidak perlu dihiraukan karena kamu tidak bersalah.

9. Zodiak Aries (19 Februari - 20 Maret)

Hubungan Asmara: Pasangan yang tengah menjalani masa LDR atau long distance relationship sepertinya harus berbahagia.

Sebab, dalam waktu dekat dia akan mengunjungi kamu untuk waktu yang cukup lama.

Karier: Teruslah belajar dan berkembang untuk memberikan value lebih dalam diri kamu.

Dengan begitu, pengetahuan yang kamu miliki akan lebih luas, dan akhirnya menciptakan kesempatan-kesempatan baru yang tak pernah kamu duga sebelumnya.

10. Zodiak Taurus (20 April - 20 Mei)

Hubungan Asmara: Untuk kamu belum memiliki pasangan, kamu mungkin harus mempertimbangkan dengan siapa kamu akan menghabiskan akhir pekan kali ini.

Kamu bisa mengajak orang baru!

Karier: Kamu masih bertahan di tempat saat ini karena tidak enak hati dengan teman-temanmu yang ada di sana? Prioritaskan karir dan masa depan kamu.

11. Zodiak Gemini (21 Mei - 20 Juni)

Hubungan Asmara: Pasangan kamu mungkin bersikap lebih kaku dan tidak sefleksibel biasanya.

News Update