3 Remaja Diserang Orang Tak Dikenal Saat Hendak Beli Nasi Uduk, 1 Meninggal Dunia

Minggu 23 Okt 2022, 14:53 WIB
Korban luka bacok sekelompok orang tak dikenal mendapat perawatan di RSUD dr Drajat Prawiranegara. (Ist)

Korban luka bacok sekelompok orang tak dikenal mendapat perawatan di RSUD dr Drajat Prawiranegara. (Ist)

"Korban meninggal dunia dan luka-luka saat ini berada di RS dr Drajat Prawiranegara," kata Ritonga saat dikonfirmasi Poskota.

Ritonga menjelaskan bahwa pihaknya dibantu personil Satuan Reskrim Polres Serang masih menyelidiki siapa pelaku pengeroyokan dan latar belakang dibalik aksi penganiayaan tersebut.

"Untuk pelaku maupun motif belum diketahui dan masih kita selidiki," tandasnya. (haryono)

News Update