Ini Lho 7 Ide Desain Ruang Tamu Bergaya Modern dan Elegan, Bikin Nyaman

Selasa 27 Sep 2022, 18:36 WIB
Desain ruang tamu. (ist)

Desain ruang tamu. (ist)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Rumah merupakan tempat yang paling nyaman untuk beristirahat melepas lelah, sekaligus tempat untuk bercengkrama dengan anggota keluarga.

Memiliki rumah dengan ruang tamu yang estetik tentu membuat pemilik rumah dan tamu merasa nyaman, meskipun memiliki ruangan yang sempit. 

Selain membuat penghuni nyaman, desain ruang tamu yang baik juga dapat membuat mood seseorang meningkat saat berada didalamnya.

Ruang tamu yang simple namun tetap menjadi pilihan banyak orang untuk desain ruang tamunya.

Meski hanya bermodalkan ruang yang terbatas, tetapi desain ruang tamu yang bisa menjadi inspirasi ialah desain bergaya modern.

Desain ruangan bergaya modern memiliki furnitur yang simple, sederhana dengan dekorasi yang tidak berlebihan.

Selain dekorasi yang tidak berlebihan, pemilihan warna cat dinding mempunyai pengaruh terhadap tampilan suatu ruangan.

Nah, berikut desain ruang tamu modern yang bisa menjadi inspirasi anda:

1. Desain ruang tamu bertema sederhana modern

Pada dasarnya, ruang tamu minimalis menerapkan konsep yang sederhana.

Namun, untuk menambah keestetikan, anda bisa menggunakan furnitur yang memiliki bentuk tegas dan model terbaru untuk menampilkan kesan modern.

News Update