Setelah menerima pengaduan masyarakat, kata Asep, pihak kepolisian pun langsung membawa anak tersebut ke RSUD Cileungsi untuk mendapat penanganan intensif dari pihak Rumah Sakit.
"Saat ini, Ibu dari A sementara ditangani oleh Unit PPA Polres Bogor untuk dimintai keterangan lebih lanjut," pungkasnya. (panca)