Gandeng Ojol, Polres Karawang Bagikan Ratusan Kg Beras Pada Sopir Angkot dan Tukang Becak

Rabu 07 Sep 2022, 18:39 WIB
Kapolres Karawang, AKBP Aldi Subartono bagikan beras ke para tukang becak. (foto: poskota/aep)

Kapolres Karawang, AKBP Aldi Subartono bagikan beras ke para tukang becak. (foto: poskota/aep)

"Alhamdulillah sangat kebantu berterima kasih kepada Polres Karawang atas berasnya," katanya.

Dia mengungkapkan, bantuan beras ini sangat membantunya di tengah kenaikan harga BBM.  Diakuinya, kenaikan BBM sangat berpengaruh terhadap pendapatannya.

"Ya sekarang BBM naik, tapi tarif angkot cuman naik Rp 2 ribu. Ini aja baru dapat satu penumpang, makanya bantuan beras ini sangat bermanfaat," ungkap dia. (aep)

Berita Terkait

News Update