Anak Zaskia Adya Mecca Jatuh Sakit Hingga Pakai Alat Bantu Pernapasan

Selasa 06 Sep 2022, 11:02 WIB
Zaskia Adya Mecca dan sang buah hati (Instagram/@zaskiaadyamecca)

Zaskia Adya Mecca dan sang buah hati (Instagram/@zaskiaadyamecca)

Para selebritis yang melihat unggahannya itupun langsung memberikan dukungan padanya.

"Mangat iaaaa.. sehat2 Bhre syng,' kata Zeezee Shahab. " Kuat kuat kuatttt," sahut Mona Ratuliu. "Pdhal kamu sipaling selowew.. cepet sehat semuaaa," timpal Tya Ariestya.(Tresia)

Berita Terkait
News Update