Revitalisasi Tahap II Dimulai, Transjakarta Tutup Sementara 4 Halte Berikut

Kamis 01 Sep 2022, 14:11 WIB
Ilustrasi revitalisasi halte Transjakarta. (dok.poskota)

Ilustrasi revitalisasi halte Transjakarta. (dok.poskota)

Sebagai tambahan, pengerjaan revitalisasi keempat halte tersebut termasuk dalam rencana revitalisasi 46 halte yang ditargetkan rampung hingga akhir 2020. Sebelumnya pengerjaan revitalisasi sebanyak 11 Hate tahap pertama sudah dimulai sejak 15 April lalu. (Aldi)

Berita Terkait
News Update