Miris, Gegara Harga Telur Melambung, Warga Pandeglang Berburu Telur Rijek

Rabu 31 Agu 2022, 06:58 WIB
Salah seorang warga Pandeglang saat beli telur rijek. (Foto: Ist).

Salah seorang warga Pandeglang saat beli telur rijek. (Foto: Ist).

Dari kenaikan itu ungkapnya, tak sedikit warga dan para pedagang yang membeli telur retak atau pecah. Meskipun kondisi telur pecah atau retak, Samlawi memastikan kualitasnya masih bagus dan layak konsumsi.

"Yang beli telur pecah atau retak ada saja dari pedagang telur gulung, bihun telur, sampai penjual kue. Karena harganya yang murah, saya jual Rp. 1.000 per butir, kualitas juga masih bagus," tandasnya. (Samsul Fatoni).

Berita Terkait

News Update