Preteli Kekayaan Juliari Batubara dalam Kasus Korupsi Bansos Covid-19, KPK Sebut Buat Ganti Kas Negara yang Rugi Digrogoti Tikus Berdasi

Senin 29 Agu 2022, 18:42 WIB
Eks Mensos RI Juliari P Batubara saat jalani sidang dakwaan di PN Tipikor Jakarta Pusat, Rabu, (21/4/2021). (foto: cr05/poskota.co.id)

Eks Mensos RI Juliari P Batubara saat jalani sidang dakwaan di PN Tipikor Jakarta Pusat, Rabu, (21/4/2021). (foto: cr05/poskota.co.id)

"Menjatuhi pidana tambahan berupa pencabutan hak untuk dipilih dalam jabatan publik selama 4 tahun setelah terdakwa selesai menjalani pidana pokok," sambung Hakim.

Lebih jauh, Juliari juga telah dieksekusi dan dijebloskan ke dalam Hotel Prodeo di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Tangerang, Banten

Atas vonis itu, Juliari dijebloskan ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Tangerang, Banten sebagaimana yang ada dalam nota putusan Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat Nomor 29/Pid. Sus-TPK/2021/PN.JKT.PST tanggal 23 Agustus 2021.

"Jaksa Eksekusi KPK Suryo Sularso pada 22 September 2020 telah melaksanakan putusan Pengadilan Tipikor atas nama Terpidana Juliari Batubara, yang telah berkekuatan hukum tetap dengan cara memasukkannya ke Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Tangerang," kata Ali Fikri, Kamis (23/9/2021). 


 

Berita Terkait

News Update