JAKARTA.POSKOTA.CO.ID- Menteri Luar Negeri RI (Menlu), Retno Marsudi, menyoroti tidak adanya kemauan baik junta Myanmar untuk mengimplementasikan Konsensus Lima Poin, yang disepakati para pemimpin ASEAN untuk mengakhiri krisis di negara itu.
“Posisi Indonesia sangat jelas, kita melihat bahwa saat ini tidak ada kemajuan signifikan dari pelaksanaan Konsensus Lima Poin,” ujar Menlu Retno, melalui keterangan tertulis, ketika menyampaikan pernyataan pers secara daring mengenai Pertemuan Menlu ASEAN (AMM) dari Phnom Penh, Kamboja, Rabu (3/8/2022).
Menurut Menlu Retno, banyak negara yang membahas isu Myanmar dalam working lunch di sela-sela pertemuan tersebut, juga menyampaikan banyaknya janji yang tidak ditepati (broken promises) oleh junta.
“Jadi pada saat diskusi dengan junta, komitmen seolah-olah ada tetapi yang dilakukan justru semuanya bertolak belakang dengan apa yang disampaikan pada saat pertemuan,” tutur Retno.
Oleh karena itu, Indonesia bersepakat dengan ASEAN bahwa Myanmar tidak boleh diwakili oleh pejabat politik dalam pertemuan-pertemuan ASEAN.
Indonesia menekankan kembali pentingnya keterlibatan dengan semua pemangku kepentingan di Myanmar, sesuai mandat Konsensus Lima Poin.
“Indonesia juga menyampaikan jika tidak ada perubahan sama sekali sampai berlangsungnya KTT pada November, maka para menlu ASEAN harus menyampaikan rekomendasi kepada para pemimpin ASEAN mengenai langkah-langkah yang harus dilakukan oleh ASEAN ke depan,” ujar Retno.

Terkait Konsesnsu Lima Poin, Menlu Retno Soroti Junta Militer Myanmar
Jumat 05 Agu 2022, 19:20 WIB

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi saat Rapat Kerja (Raker) bersama Komisi I DPR. (foto: rizal)
Administrator
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update
Cara Ajukan Kartu Kredit Mandiri secara Online Lewat Aplikasi
11 Mar 2025, 03:04 WIB

5 Persyaratan Dokumen yang Harus Disiapkan KUR BRI 2025, Plafond Rp100 Juta
11 Mar 2025, 03:03 WIB

Cara Buat Poster Menarik di Hp
11 Mar 2025, 03:03 WIB

Asik! BUMN Gelar Mudik Gratis 2025, Cek Syarat dan Link Pendaftarannya
11 Mar 2025, 03:02 WIB

Seleksi CPNS 2025 Segera Dibuka! Simak Cara Cek Formasi dan Strategi Agar Lolos
11 Mar 2025, 02:49 WIB

Prakiraan Cuaca Kota Bogor 11 Maret 2025, Waspada Wilayah Ini Berpotensi Diguyur Hujan Petir!
11 Mar 2025, 02:38 WIB

Cara Mendapatkan Voucher Gratis Ongkir Shopee Terbaru, Belanja Makin Hemat!
11 Mar 2025, 02:33 WIB

Kapan Pengumuman Penerima KIP Kuliah 2025? Intip Jadwal Lengkapnya di Sini
11 Mar 2025, 02:28 WIB

Saldo DANA Gratis dari Aplikasi Penghasil Uang, Hati-Hati Penipuan!
11 Mar 2025, 02:20 WIB

Makin Cuan! Rebut Saldo DANA Gratis Rp220.000 dari Link DANA Kaget 11 Maret 2025, Gini Caranya
11 Mar 2025, 02:05 WIB

11 Game Penghasil Saldo DANA Gratis 2025 Terbukti Membayar, Ayo Mainkan Sekarang Juga
11 Mar 2025, 02:04 WIB

Bansos KJP Plus Tahap 1 2025 Mulai Cair, Cek Informasi Terbarunya di Sini
11 Mar 2025, 02:03 WIB

Tips Mudah Mengecek BI Checking Online Pakai HP Saja
11 Mar 2025, 02:00 WIB

Mayat Pria tanpa Identitas Ditemukan di Saluran Air Jakut
11 Mar 2025, 01:53 WIB

Aplikasi Penghasil Saldo DANA 2025 Terbukti Membayar Tanpa Undang Teman, Hasilkan Uang Hanya dengan Menonton Video
11 Mar 2025, 01:51 WIB

Cek Syarat KUR Mikro Bank BRI 2025, Ini Dokumen Penting untuk Melakukan Pengajuan Pinjaman
11 Mar 2025, 01:50 WIB

Bansos PKH dan BPNT 2025 Akan Segera Cair, Cek Golongan KPM yang Tidak Akan Menerima Kembali Bansos Periode Tahap 2
11 Mar 2025, 01:49 WIB

Tanpa Aplikasi Tambahan! Begini Cara Mengubah Warna Gelembung Chat WhatsApp
11 Mar 2025, 01:44 WIB
